Podcast Brava Community
Hobi & komunitas tentunya tak lepas dari identitas kita sebagai seorang mahluk sosial. Dengarkan berbagai komunitas & kelompok reuni dari berbagai macam bidang industri di Brava Community.
Brava Community: Yayasan Tjanting Batik Nusantara
Mereka akan berbagi info menarik seputar industri batik di masa pandemi, tren batik akhir-akhir ini, dan pastinya perayaan acara Hari Batik Nasional yang dilenggarakan oleh Yayasan Tjanting Batik Nusantara.
Brava Community Virtual Gathering with Run For Indonesia (RFI)
Brava Listeners, kali ini Brava Community menghadirkan Run For Indonesia, sebuah komunitas lari yang masih aktif di masa pandemi.
Teman-teman dari RFI akan membagikan cerita...
Brava Community Virtual Gathering with Velocity
Kali ini, Brava Community menghadirkan Velocity, sebuah komunitas sepeda road bike khusus perempuan yang memiliki berbagai macam latar belakang.
Komunitas Brava Community akan berbagi info...
Brava Community Virtual Gathering with Yayasan Konservasi Alam Nusantara (YKAN)
Kali ini, Brava Community menghadirkan teman-teman dari Yayasan Konservasi Alam Nusantara (YKAN) yang aktif dalam sektor perlindungan dan pelestarian sumber daya alam di Indonesia....
Komunitas Khamsa Pranic Healing
Anda ingin menyembuhkan diri dari penyakit psikis maupun fisik?
Ikatan alumni SMAN 8 angkatan 1980 hingga 2006
Ikatan alumni SMAN 8 ini beranggotakan dari alumni dengan angkatan yang berbeda.
Alumni SMA 3 Muhammadiyah Angkatan 1993
Alumni SMA 3 Muhammadiyah yang salah satu anggotanya adalah Rudy Rusli
Jakarta Underwater Hockey
Perlengkapan hockey yang digunakan tidak jauh berbeda dengan olahraga hockey yang biasa di lapangan.