Jaguar XJ 2.0L Dapat Deteksi Perilaku Pengemudi

Selain meresmikan showroom terbaru mereka di Kedoya, Jakarta Barat (23/4), PT Granauto Dinamika (GAD) juga secara resmi menghadirkan Jaguar XJ 2.0 2014 di Indonesia. 

Teknologi Land Rover Discovery Vision

Land Rover Discovery Vision diberi banyak teknologi masa depan yang menarik. Ini dia: Smart Glass Teknologi ini digunakan pada panoramic roof, kaca depan-belakang serta samping. Dengan...

All-New Volvo XC90

All-new Volvo XC90 telah memasuki tahap akhir pengembangan, dan direncanakan mulai dipasarkan tahun depan.

Lexus NX Siapkan Pesaing BMW X3

Lexus NX adalah versi produksi dari LF-NX concept yang diperkenalkan tahun lalu di Frankfurt dan Tokyo motor shows. Lexus NX ditempatkan Lexus sebagai crossover mid-size mewah di bawah RX. Segmen ini merupakan segmen baru bagi Lexus

Toyota Etios Cross Segera Meluncur

Toyota akan meluncurkan Toyota Etios Cross terbaru pada 7 Mei 2014. 

Fiat Abarth 695 Biposto Menjadi Yang Tercepat Dikelasnya

Abarth 695 Biposto untuk pertama kali muncul di ajang Geneva Motor Show 2014 yang diselenggarakan pada pekan pertama Maret 2014 lalu. Mobil mungil Fiat ini tampil dengan warna dan gaya yang simpel namun terkesan garang

Hennessey Venom GT Diklaim Sebagai Mobil Tercepat Sedunia

Pabrikan supercar asal Amerika Serikat, Hennessey, akhirnya mengukuhkan diri sebagai produsen mobil tercepat sedunia. Dikabarkan, salah satu mobil terbarunya, Hennessey Venom GT telah berhasil pecahkan rekor kecepatan mobil sedunia, dalam uji di landasan pacu NASA di Florida

Maserati Pamerkan Konsep Alfieri

Ada yang menarik perhatian pengunjung dalam setiap pameran otomotif, tahun ini di Jenewa Motor Show, akan dipamerkan mobil konsep Maserati Alfieri

Hamburg Akan Terapkan Kebijakan Bebas Mobil

Pemerintah kota terbesar kedua di Jerman, Hamburg, sebagai upaya menurunkan emisi rumah kaca, mulai tahun 2034 dikabarkan akan menerapkan kebijakan pelarangan penggunaan mobil ke pusat kota

Charger Wireless Untuk Mobil-Mobil Mewah

Beranggotakan lebih dari 180 perusahaan perangkat mobile dan komunikasi, Wireless Power Consortium (WPC), kemarin mendemostrasikan Qi wireless charging di ajang Consumer Electronics Show 2014 di Las Vegas, AS