Business

AMI Sambut AFTA dan Produk BerSNI

Pada pekan lalu, Asosiasi Mainan Indonesia [AMI] dikukuhkan oleh Pemerintah DKI Jakarta. AMI akan menjadi wadah yang menaungi para produsen, importir dan pedagang mainan yang berkiprah di Industri mainan Tanah Air untuk menampung aspirasi sekaligus menjadi forum pertemuan dalam membahas berbagai hal yang terkait dengan keberadaan, penyebaran maupun regulasi mainan Indonesia.

Bisnis Miliaran Dolar Piala Dunia

Menarik paling banyak penonton di bumi ini, Piala Dunia menjadi ajang promosi terbaik bagi para produsen yang ingin memperkenalkan produknya.

10 Perusahaan Terbaik dalam Fortune 500

Pada pekan ini, majalah Fortune mengumumkan peringkat tahunannya dalam Fortune 500.

77 Ribu Bank dan Lembaga Keuangan Mendaftar di FATCA

FATCA [Foreign Account Tax Compliance Act ], hukum federal Amerika Serikat yang berlaku bagi siapa saja warga Amerika yang tinggal di luar Amerika, diminta untuk melaporkan rekening di bank luar negeri mereka. Dan ini membutuhkan kerjasama dari bank yang ada di luar negeri, untuk membantu melaporkannya kepada IRS [Internal Reveneu Service atau lembaga pemerintah federal Amerika Serikat yang mengumpulkan Pajak dan menetapkan hukum pendapatan dalam negeri].

Neraca Perdagangan April Defisit

Bank Indonesia [BI] melaporkan, neraca perdagangan Indonesia di April 2014 mengalami defisit sebesar 1,96 miliar dolar AS. Hal ini sesuai dengan apa yang dipublikasikan Badan Pusat Statistik [BPS].

Biaya Haji Turun 8,2 Persen

Pada Jumat [30 Mei] kemarin, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono telah menandatangani Keputusan Presiden [Keppres] mengenai penurunan biaya haji sebesar 8,2 persen.

Program Ekonomi Jokowi-JK dan Prabowo-Hatta

Pada 9 Juli 2014, Indonesia akan memilih pasangan calon presiden [capres] dan calon wakil presiden [cawapres] yang bakal memimpin negara ini lima tahun ke depan.

Harga Emas Turun, Seiring Suksesnya Pemilihan Presiden Ukraina

Harga emas menurun di bursa komoditas New York [Comex Gold Bloomberg] karena kekhawatiran pedagang atas pemilihan presiden di Ukraina berkurang. Pemilihan presiden Ukraina dimenangkan Petro Poroshenko, seorang miliarder dengan raihan suara 55 persen.

IMF, Pentingnya Kerjasama Lebih dengan Bank Sentral

Dalam acara tahunan ECB Forum Conference di Sintra, Portugal, pekan ini, Managing Director International Monetary Fund [IMF], Christine Lagarde menghimbau diperlukannya kerjasama lebih dalam antara bank-bank sentral di seluruh dunia.

The Captain – Willy Suwandi Dharma, CEO Adira Finance

The Captain edisi Kamis, 21 Mei 2014, menghadirkan perbincangan antara Leonardo Ringo dengan CEO Adira Finance, Willy Suwandi Dharma.

sakarya escort bayan bayan Eskişehir escort